Month: November 2022

Alat Peraga “BBM Roulette Si Mak” Sebagai Pemicu Prestasi Belajar Siswa

Penulis : Maja Erliany RihiISBN : 978-602-0816-91-3Cetakan : Februari 2016Tebal Buku : 81 HalamanPenerbit : Kresna Bina Insan PrimaEditor : Khamim Tohari, S.SosDesain Sampul : Muhammad Ainul Firdaus, STDesain Isi : Muhammad Sueb Junaidi, S.Kom Metode pembelajaran saat ini masih banyak yang menggunakan metode ceramah sehingga menimbulkan kejenuhan siswa. Oleh karena itu penulis melakukan inovasi pembelajaran …

Alat Peraga “BBM Roulette Si Mak” Sebagai Pemicu Prestasi Belajar Siswa Read More »

Pengetahuan Alam Semesta

Penulis : Agus DamiranPenerbit : Kresna Bina Insan PrimaEditor : Hanan Titis HidayatDesain Isi : Annisa AprilyaDesain Sampul : Siska Amelia Buku ini disusun berdasarkan Kurikulum Standart Kompetensi dan Kurikulum Dasar Tahun 2006. Buku Ini menjelaskan tentang Pengetahuan Alam Semesta untuk SMPLB Tunagrahita Kelas IX mulai dari ciri-ciri dan kebutuhan makhluk hidup, pertumbuhan dan perkembangan …

Pengetahuan Alam Semesta Read More »

Perkembangbiakan Makhluk Hidup (Untuk SMA LB Kelas XII)

Penulis : Sri Sis NurhayatiISBN 978-602-6276-59-9Penerbit : Kresna Bina Insan PrimaEditor : Muhammad Ainul FirdausDesain Isi : Vicky Deo UmardiDesain Sampul : Siska Amelia Buku ini memaparkan bahwa makhluk hidup, baik hewan, tumubuhan maupun manusia, memiliki kemampuan untuk tumbuh dan berkembang biak. Masih ada beberapa di kalangan pelajar maupun masyarakat yang belum begitu jelas tentang …

Perkembangbiakan Makhluk Hidup (Untuk SMA LB Kelas XII) Read More »

Pembelajaran Matematika Barisan dan Deret Model Contextual Teaching & Learning

Penulis : Didi Pianda, S.T., M. S. M.ISBN : 978-602-6276-18-6Cetakan : Juli 2017Tebal Buku : 85 HalamanPenerbit : Kresna Bina Insan PrimaEditor : Khamim TohariDesain Sampul : Siska AmeliaDesain Isi : Muhammad Sueb Junaidi Buku pengayaan Pembelajaran Matematika Barisan dan Deret dengan Model Contextual Teaching & Learning ini disusun berdasarkan Kurikulum 2013. Buku ini dibuat …

Pembelajaran Matematika Barisan dan Deret Model Contextual Teaching & Learning Read More »

Kultur Nenek Moyang dengan Pertanian Organik

Penulis : Maria Ulfah, Ali MaksunISBN 978-602-6276-63-6Penerbit : Kresna Bina Insan PrimaEditor : Muhammad Ainul FirdausDesain Isi : Vicki Deo UmardiDesain Sampul : Siska Amelia Pertanian muncul ketika suatu masyarakat mampu untuk menjaga ketersediaan pangan bagi diri sendiri. Kebudayaan ini dilakukan sejak nenek moyang sampai saat ini, misalnya di Madura Sampang menanam padi untuk kebutuhan …

Kultur Nenek Moyang dengan Pertanian Organik Read More »

Peningkatan Kemampuan Membaca Kata Melalui Media Power Point Bagi Anak Tunarungu

Penulis : Vetra El RahmaISBN : 978-602-6276-42-1Penerbit : Kresna Bina Insan PrimaEditor : Muhammad Ainul FirdausDesain Isi : Rendy Tri SwasonoDesain Sampul : Siska Amelia Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan membaca anak Tunarungu dengan gangguan pendengaran melalui penerapan media power point dengan subjek penelitian adalah dua siswa tunarungu kelas 1 SLB Empat Lima Babat.Studi …

Peningkatan Kemampuan Membaca Kata Melalui Media Power Point Bagi Anak Tunarungu Read More »

Kumpulan Puisi Anak

Penulis : Tri Marheni SulistyowatiISBN 978-602-6276-50-6Penerbit : Kresna Bina Insan PrimaEditor : Agustin Azizah MahardikaDesain Isi : Muhammad Ainul FirdausDesain Sampul : Siska Amelia Puisi Anak adalah jenis cipta sastra yang terkait oleh aturan tertentu yang isinya sesuai dengan perkembangan jiwa anak-anak. Oleh sebab itu, puisi tersebut ditujukan bagi anak-anak. Isi, sifat, dan gaya pengungkapannya …

Kumpulan Puisi Anak Read More »

Panduan Pembuatan Benda Hias Berbahan Dasar Klobot Jagung

Penulis : Fibri Widhia SariISBN 978-602-6276-49-0Penerbit : Kresna Bina Insan PrimaEditor : Agustin Azizah MahardikaDesain Isi : Muhammad Ainul FirdausDesain Sampul : Siska Amelia Benda hias dari Klobot Jagung merupakan suatu keterampilan sederhana dengan bahan baku yang ramah lingkungan. Namun, sekalipun banyak tersedia tanaman pohon jagung di sekitar kita, ketidakpahamaman dalam pemanfaatan limbah kulit jagung …

Panduan Pembuatan Benda Hias Berbahan Dasar Klobot Jagung Read More »

Kreasi dari Batang Korek Api

Penulis : Ana Diana Farah Dini, S.Psi, M.Pd.Cetakan : Januari 2018Tebal Buku : 30 HalamanPenerbit : Kresna Bina Insan PrimaEditor : Muhammad Ainul FirdausDesain Sampul : Siska Amelia Buku Kreasi dari Batang Korek Api ini termasuk dalam buku karya inovatif dalam menyampaikan sebuah pembelejaran untuk anak-anak didik terutama yang masih dalam Pendidikan Usia Dini atau …

Kreasi dari Batang Korek Api Read More »

Pengelolaan UMKM Batik Berbasis Green Management

Penulis : Nugroho mardi Wibowo 1) , Yuyun Widiastuti 2) , Karsam 3) , Iin Pancawati 4)Editor : Hanan Titis HidayatDesain Isi : Muhammad Ainul FirdausDesain Sampul : Muhammad Ainul Firdaus Batik tidak hanya mengandung warisan budaya yang perlu dilestarikan namun memiliki nilai ekonomi dan bisnis yang harus dikembangkan. Sementara itu para UMKM batik di …

Pengelolaan UMKM Batik Berbasis Green Management Read More »